People Innovation Excellence

Persyaratan Innovation Award 2016

Persyaratan Peserta INNOVATION AWARD adalah sbb.

  1. Peserta adalah Karyawan, Dosen/Guru dan Mahasiswa/Siswa BINUS Group.
  2. Satu kelompok maksimal 5 orang (termasuk ketua dan ketua adalah Karyawan BINUS Group).
  3. Setiap kelompok wajib memiliki 1 coach (min. Binusian 13)
  4. Peserta dapat mengajukan lebih dari 1 proposal dengan topik yang berbeda
  5. Proposal yang pernah diikutsertakan dalam IEA sebelumnya dan tidak menjadi IEA Winner bisa dimasukkan kembali jika penyempurnaan dilakukan
  6. Proposal akan diterima jika terisi lengkap, dikumpulkan tepat waktu, dan berkomitmen mengikuti Innovation Award sampai tahap akhir
  7. Peserta tidak diperkenankan mengganti keanggotaan kelompok selama Innovation Award berlangsung
  8. Apabila Ketua berhalangan untuk melanjutkan Innovation Award, maka anggota yang menggantikan harus berstatus Karyawan BINUS Group.
  9. Kebutuhan dalam penyusunan proposal dan pengembangan proyek dibiayai sendiri (bersifat mandiri)
  10. Keputusan dewan juri bersifat final dan tidak dapat diganggu gugat
  11. Proposal dikumpulkan rangkap 3 dan dicetak berwarna
  12. Softcopy proposal dan video (optional) diunggah pada website Innovation Award, video maksimal berdurasi 2 menit dengan tujuan memperjelas proposal

 

Last updated :

SHARE THIS