About

PORSEKARY

PORSEKARY BINA NUSANTARA (Pertandingan Olahraga dan Kesenian Karyawan) adalah acara kegiatan rutin tahunan yang dikoordinasi oleh tim HC&L setiap tahunnya. Tujuan diselenggarakannya pertandingan olahraga dan seni ini adalah untuk mempererat kekeluargaan antar karyawan Bina Nusantara serta menciptakan lingkungan kerja yang nyaman, sehat, harmonis, dan disiplin, dimana sangat dijunjung tinggi adanya sportivitas dalam acara PORSEKARY. Selain itu olahraga adalah kegiatan yang amat diminati bagi semua kalangan Bina Nusantara. Hal tersebut terlihat dari antusias yang ditunjukan oleh karyawan dari tahun ketahunnya.  Selain itu dengan adanya kegiatan ini karyawan Bina Nusantara dapat saling mengenal divisi lain yang ada di Bina Nusantara. PORSEKARY pertama diadakan pada tahun 2001 dengan nama PORKARY I (Pertandingan Olah Raga Karyawan pertama), awal diadakan acara ini adalah karena gagasan dari karyawan Bina Nusantara yang memiliki kesamaan hobi yang kemudian berkumpul bersama di luar jam kerja. Sejak saat itu, kegiatan olahraga karyawan mulai diadakan rutin setiap tahunnya. PORSEKARY I diadakan sejak tahun 2003, dan masih berlanjut sampai sekarang (PORSEKARY XIII). Porsekary XIII – 2016 ini bertemakan “The Power of Teamwork”. Cabang – cabang yang dipertandingkan di PORSEKARY XIII ini sebagai berikut futsal, bulutangkis, catur, bola basket, run, volley, aerobic, memasak, gobak sodor dan x-factor.

PORSEKARY BINA NUSANTARA (Pertandingan Olahraga dan Kesenian Karyawan) is a yearly activity, which is coordinated by Human Capital & Legal Team. The purpose of this yearly event is to strengthen of relations among employees of Bina Nusantara, and also create a comfortable work environment, healthy, harmonious, and discipline. Besides that sport is an activity that is very attractive for all employee in Bina Nusantara. This is evident from the enthusiasm shown by the employees as participant in every year. In addition to this activity Bina Nusantara employees can get to know the other divisions that exist in Bina Nusantara. Sports week first held in 2001, named PORKARY I (Pertandingan Olahraga Karyawan I), this event was held because the idea of Bina Nusantara employees who have same hobbies, then gathered in their leisure time. Since then, Sports Week held regularly in every year. PORSEKARY I held since 2003, and still continue until today (PORSEKARY XIII). Theme of PORSEKARY XIII (2016) is “The Power of Teamwork This events has  matches like Basketball, futsal, badminto, chess, run, volleyball, aerobic, cooking, gobak sodor and x-factor.